Daftar Jenis Perizinan


IZIN USAHA JASA PERTAMBANGAN (IUJP) (PERMOHONAN BARU)
NO DAFTAR SYARAT
FORM
1Surat permohonan ke Kepala Dinas PMPTSP yang di tanda tangani oleh Direksi dan Bermaterai serta berstempel basah 
2Akte Pendirian Perusahaan atau Perubahan terakhir yang telah mendapatkan pengesahan dari Instansi berwenang 
3Perizinan dari lembaga terkait yang masih berlaku 
4NPWP Perusahaan dan Jajaran Direksi/komisaris sesuai Akte Perusahaan 
5Surat Pernyataan tertulis diatas Materai dan distempel basah yang menyatakan bahwa seluruh keterangan yang dilampirkan pada permohonan adalah BENAR 
6Surat Keterangan Domisili 
7Data Kontask resmi perusahaan tentang nomor Telp, dan HP serta email 
8Softcopy dari seluruh kelengkapan dokumen dalam bentuk COMPACT DISK 
9Daftar Tenaga Ahli yang dibuat dalam bentuk TABEL meliputi nama tenaga ahli, latar balakang, keahlian, sertifikat, pengalaman, KTP,, IMTA, Ijazah, CV, dan Surat Pernyataan Tenaga Ahli 
10Daftar Peralatan dalam bentuk TABEL meliputi, Jenis, Jumlah, Kondisi, Status kepemilikan, Lokasi Keberadaan Alat, bila peeralatan milik sendiri ataupun sewa harus melampirkan surat perjanjian kerjasama atau MOU dengan perusahaan yang memeliki alat 
11Rekomendasi BJPS Kesehatan dan BJPS Ketenagakerjaan (jika belum memiliki Kartu Kepesertaan) 

 

Kembali